Category Archives: Disember

Temu Ramah yang Menarik bersama Maulana

temu ramah ini membwa kedepan jawapan candid, jujur dan dalam makna terhadap perjalan manusia kepada Tuhannya. Seperti biasa, Maulana tidak akan mengecewakan kita, beliau sentiasa mensajikan kita dengan ilmu yang luas dalam perkataan yang mudah. Sebagai contoh, beliau menyimpulkan perjalanan murid dalam suatu ayat berharga, dan beliau menekankan nasib wanita dalam dunia yang kejam kini. Mesti dibaca oleh semua murid! Continue reading

Posted in Disember, Maulana Shaykh Nazim's Suhbahs | Tagged , , , , , , , , , | Comments Off on Temu Ramah yang Menarik bersama Maulana

Allah tidak menyukai cara-cara para kafir: 27hb Desember 2009

Ringkasan Suhbah Harian Maulana Syaikh Nazim 27hb Desember 2009 Allah tidak menyukai cara-cara para kafir A’uzubillah himinasyaitan nirrajiim Bismillahir Rahman-nir Rahiim Assalamu’alaikum wrwb. Mawlana mengingatkan kita untuk selalu bersyukur karena kita telah diciptakan sebagai manusia, Bani Adam, khalifah Allah. Bersyukurlah pada-Nya … Continue reading

Posted in 2009 @id, Disember | Comments Off on Allah tidak menyukai cara-cara para kafir: 27hb Desember 2009

Menyanggah pendapat bahwa Yesus adalah Tuhan: 22hb Disember 2009

Ringkasan Suhbah Harian Maulana Syaikh Nazim 22hb Disember 2009 Menyanggah pendapat bahwa Yesus adalah Tuhan A’uzubillah himinasyaitan nirrajiim Bismillahir Rahman-nir Rahiim Assalamu’alaikum wrwb. Mawlana berkata bahwa seseorang itu penting hanya jika Allah menganggapnya penting. Jika kita menganggap diri kita penting, … Continue reading

Posted in 2009 @id, Disember | Comments Off on Menyanggah pendapat bahwa Yesus adalah Tuhan: 22hb Disember 2009

Lulusan Akademi Iblis: 21hb Disember 2009

Ringkasan Suhbah Harian Maulana Syaikh Nazim 21hb Disember 2009 Lulusan Akademi Iblis A’uzubillah himinasyaitan nirrajiim Bismillahir Rahman-nir Rahiim Assalamu’alaikum wrwb. Mawlana berkata bahwa iblis adalah makhluk yang paling dengki di antara semua makhluk yang Allah ciptakan. Semua orang yang memiliki … Continue reading

Posted in 2009 @id, Disember | Comments Off on Lulusan Akademi Iblis: 21hb Disember 2009

Hanya Orang-Orang yang Bersih yang Diterima Allah: 20hb Disember 2009

Ringkasan Suhbah Harian Maulana Syaikh Nazim 20hb Disember 2009 Hanya Orang-Orang yang Bersih yang Diterima Allah A’uzubillah himinasyaitan nirrajiim Bismillahir Rahman-nir Rahiim Assalamu’alaikum wrwb. Mawlana berkata bahwa manusia harus mendengarkan, memahami dan mematuhi nasihat yang diberikan pada mereka. Dan sebelum … Continue reading

Posted in 2009 @id, Disember | Comments Off on Hanya Orang-Orang yang Bersih yang Diterima Allah: 20hb Disember 2009

Darwin vs 124 000 Nabi: 19hb Disember 2009

Ringkasan Suhbah Harian Maulana Syaikh Nazim 19hb Disember 2009 Darwin vs 124 000 Nabi A’uzubillah himinasyaitan nirrajiim Bismillahir Rahman-nir Rahiim Assalamu’alaikum wrwb. Ada SATU bumi, SATU Tuhan, dan hanya SATU Kehendak yang berlaku. Tidak boleh ada DUA Kehendak yang berlaku. … Continue reading

Posted in 2009 @id, Disember, Suhbah @id | Comments Off on Darwin vs 124 000 Nabi: 19hb Disember 2009

Apa yang telah kita pelajari? 18hb Disember 2009

Ringkasan Suhbah Harian Maulana Syaikh Nazim 18hb Disember 2009 Apa yang telah kita pelajari? A’uzubillah himinasyaitan nirrajiim Bismillahir Rahman-nir Rahiim Assalamu’alaikum wrwb. Mawlana mengatakan bahwa kapan pun kita ingin mendekati tingkatan-tingkatan surgawi, kita harus membaca A’udzubillahi min-asy syaitan-ir rajiim. Dengan … Continue reading

Posted in 2009 @id, Disember | Comments Off on Apa yang telah kita pelajari? 18hb Disember 2009

Sebab sebenarnya terjadi krisis ekonomi: 17hb Disember 2009

Ringkasan Suhbah Harian Maulana Syaikh Nazim 17hb Disember 2009 Sebab sebenarnya terjadi krisis ekonomi A’uzubillah himinasyaitan nirrajiim Bismillahir Rahman-nir Rahiim Assalamu’alaikum wrwb. Mawlana mengatakan bahwa malapetaka atau kesulitan datang pada manusia karena mereka telah MELUPAKAN Allah. Setiap kali manusia lupa, … Continue reading

Posted in 2009 @id, Disember | Comments Off on Sebab sebenarnya terjadi krisis ekonomi: 17hb Disember 2009

Para Nabi dan Rasul membawa Kunci-Kunci Surga: 16hb Disember 2009

Rangkuman Suhbah Mawlana Shaykh Nazim 16hb Disember 2009 Para Nabi dan Rasul membawa Kunci-Kunci Surga Mawlana berkata bahwa ketika Allah mengeluarkan Nabi Adam (as) dan Hawa dari Surga, mereka menangis dengan pahitnya karena dua alasan. Yang pertama, mereka ditampakkan bahwa … Continue reading

Posted in 2009 @id, Disember | Comments Off on Para Nabi dan Rasul membawa Kunci-Kunci Surga: 16hb Disember 2009

Jangan menilai orang lain, nilailah dirimu sendiri: 15hb Disember 2009

Rangkuman Suhbah Mawlana Shaykh Nazim 15hb Disember 2009 Jangan menilai orang lain, nilailah dirimu sendiri Mawlana berkata bahwa pengetahuan surgawi mengajarkan manusia untuk MENGENAL TUHANNYA. Semua ciptaan, bahwa setiap bagian dari sebuah atom, mengenal siapa Tuhan mereka, dan mereka selalu … Continue reading

Posted in 2009 @id, Disember | Comments Off on Jangan menilai orang lain, nilailah dirimu sendiri: 15hb Disember 2009

Bersyukurlah karena Kita tercipta sebagai Manusia: 14hb Disember 2009

Rangkuman Suhbah Mawlana Shaykh Nazim 14hb Disember 2009 Bersyukurlah karena Kita tercipta sebagai Manusia Manusia dalam BENTUK YANG TERBAIK, sebagaimana dinyatakan dalam surah Tiin. Seorang manusia yang lebih pendek dari 1.5 m atau lebih tinggi dari 2 m akan nampak … Continue reading

Posted in 2009 @id, Disember | Comments Off on Bersyukurlah karena Kita tercipta sebagai Manusia: 14hb Disember 2009

Dua kategori manusia: 13hb Disember 2009

Rangkuman Suhbah Mawlana Shaykh Nazim 13hb Disember 2009 Dua kategori manusia Mawlana berbicara mengenai derajat terhormat yang telah dicapai oleh para wali (awliyaAllah), karena satu sisi mereka selalu menghadap Allah dan sisi yang lain menghadap ciptaan-Nya. Kehormatan mereka terletak pada … Continue reading

Posted in 2009 @id, Disember | Comments Off on Dua kategori manusia: 13hb Disember 2009

Bersikaplah rendah hati, carilah orang-orang yang memiliki Ilmu Sejati: 12hb Disember 2009

Rangkuman Suhbah Mawlana Shaykh Nazim 12hb Disember 2009 Bersikaplah rendah hati, carilah orang-orang yang memiliki Ilmu Sejati Mawlana berkata bahwa manusia mencari keselamatan, kebahagiaan dan kehormatan di akhirat, tetapi mereka gagal bertanya mengenai bagaimana cara mendapatkan itu semua. Kita harus … Continue reading

Posted in 2009 @id, Disember | Comments Off on Bersikaplah rendah hati, carilah orang-orang yang memiliki Ilmu Sejati: 12hb Disember 2009

Jangan keras kepala seperti iblis! 11hb Disember 2009

Rangkuman Suhbah Mawlana Shaykh Nazim 11hb Disember 2009 Jangan keras kepala seperti iblis! Mawlana memulai suhbah dengan membaca ta’awudz, Audzu billahi min-asy syaitan-ir Rajiim, dan basmalah, Bismillah-ir Rahman-ir Rahiim, dan mendorong kita untuk membacanya sesering dan sedisiplin mungkin, karena kedua … Continue reading

Posted in 2009 @id, Disember | Comments Off on Jangan keras kepala seperti iblis! 11hb Disember 2009

Pertanyaan Terpenting yang Allah akan tanyakan pada kita: 10hb Disember 2009

Rangkuman Suhbah Mawlana Shaykh Nazim 10hb Disember 2009 Pertanyaan Terpenting yang Allah akan tanyakan pada kita Mawlana berkata bahwa pujian dan pengagungan tertinggi adalah hanya untuk Allah semata, dan di antara seluruh ciptaan, tidak ada yang layak untuk lebih dihargai … Continue reading

Posted in 2009 @id, Disember | Comments Off on Pertanyaan Terpenting yang Allah akan tanyakan pada kita: 10hb Disember 2009

Jangan hidup hanya untuk pamer! 9hb Disember 2009

Rangkuman Suhbah Mawlana Shaykh Nazim 9hb Disember 2009 Jangan hidup hanya untuk pamer! Rangkuman ini ditujukan bagi yang tidak menghadiri suhbah yang dilakukan pada jam 1.30 dini hari tadi, dan juga bagi yang menginginkan rangkuman singkat mengenai apa yang diajarkan. … Continue reading

Posted in 2009 @id, Disember, Suhbah @id | Comments Off on Jangan hidup hanya untuk pamer! 9hb Disember 2009

Penghormatan tertinggi bagi Rasulullah (saw): 8hb Disember 2009

Rangkuman Suhbah Mawlana Shaykh Nazim 8hb Disember 2009 Penghormatan tertinggi bagi Rasulullah (saw) Rangkuman ini ditujukan bagi yang tidak menghadiri suhbah yang dilakukan pada jam 1.30 dini hari tadi, dan juga bagi yang menginginkan rangkuman singkat mengenai apa yang diajarkan. … Continue reading

Posted in 2009 @id, Disember | Comments Off on Penghormatan tertinggi bagi Rasulullah (saw): 8hb Disember 2009

Syaitan – Tipu Dayanya, Perangkapnya, dan Bagaimana Mengalahkannya: 7hb Disember 2009

Rangkuman Suhbah Mawlana Shaykh Nazim 7hb Desember 2009 SYAITAN – Tipu Dayanya, Perangkapnya, dan Bagaimana Mengalahkannya Rangkuman ini ditujukan bagi yang tidak menghadiri suhbah yang dilakukan pada jam 1.30 dini hari tadi, dan juga bagi yang menginginkan rangkuman singkat mengenai … Continue reading

Posted in 2009 @id, Disember, Suhbah @id | Comments Off on Syaitan – Tipu Dayanya, Perangkapnya, dan Bagaimana Mengalahkannya: 7hb Disember 2009

Menghormati orang dari segala ras: 6hb Disember 2009

Rangkuman Suhbah Mawlana Shaykh Nazim 6hb Disember 2009 Menghormati orang dari segala ras Semakin kita menunjukkan rasa hormat kita pada Rasulullah (saw), semakin banyak rahmat dan berkah yang dicurahkan ALLAH pada kita. Kita harus bersyukur dan bangga menjadi bagian dari … Continue reading

Posted in 2009 @id, Disember | Comments Off on Menghormati orang dari segala ras: 6hb Disember 2009